SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  30
ALAT-ALAT LABORATORIUM BIOLOGI UMUM
LABORATORIUM
Fungsinya : Sebagai tempat meletakkan bahan objek yg akan
diamati dibawah mikroskop.
Cara Kerja : Bersihkan preparat terlebih dahulu, kemudian letakkan
objek yang akan dilihat dibawah mikroskop, tutup dengan cover
glass
4
2. COVER
GLASS
Fungsi : Untuk menutup objek yang telah diletakkan diatas objek glass
Cara Kerja : Cover Glass dimiringkan 45 derajat diatas Objek Glass,
kemudian jatuhkan pada objek preparat tersebut hingga objek dapat
tertutup dengan baik
3. CAWAN
PETRI
Fungsinya : Sebagai tempat medium pembiakkan bakteri
Cara Kerja : Terlebih dahulu bibir cawan dipanaskan diatas bunsen, agar
mikroba yang tidak diinginkan mati. Setelah itu maka kita dapat mengisi
cawan petri dengan media agar yang mengandung nutrisi. Kemudian ambil
sampel bakteri atau mikroorganisme lainnya dan tuangkan pada media
tersebut, lalu secara zig-zag kita bilas secara perlahan-lahan supaya tidak
merusak media. Setelah itu tutup cawan petri dengan rapat.
6
4. TABUNG
REAKSI
Fungsinya : Untuk mereaksikan suatu larutan atau bahan yang akan
digunakan dalam praktikum
Cara Kerja : Bersihkan tabung reaksi sebelum digunakan. Gunakan
penjepit tabung reaksi untuk mereaksikan larutan yang panas
7
5. PISAU
BEDAH
Fungsinya : Untuk memotong.
8
6. RAK TABUNG
REAKSI
Fungsinya : Sebagai tempat meletakkan tabung reaksi.
Cara Kerja : tabung reaksi dimasukkan dalam lubang tabung
sesuai ukurannya.
9
7. BEAKER GLASS (GELAS
KIMIA)
Fungsinya : Untuk tempat memanaskan dan melarutkan zat cair.
10
8.
ERLENMEYER
Fungsinya : Sebagai tempat pengenceran larutan.
11
9. PINSET
Fungsinya : Digunakan untuk mengambil objek yg berukuran
kecil.
12
10. PIPET
TETES
Fungsinya : Untuk mengambil cairan dalam jumlah tak tentu.
Cara Kerja : Karet yang ada di ujung pipet dipencet, kemudian
dimasukkan ke dalam larutan, lepaskan tekanan pada karet tadi.
Pindahkan pada wadah dan tekan kembali karetnya, teteskan
sesuai keinginan
13
11. PIPET
VOLUME
Fungsinya : Untuk mengambil cairan dalam jumlah tertentu.
14
12. GUNTING
TUMPUL
Fungsinya : Untuk mengambil jaringan epitel.
15
13. CORONG dan
SARINGAN
Fungsinya : Untuk menyaring bahan cairan ataupun sampel
padat. Membantu memasukkan cairan dalam suatu wadah
dengan ukuran mulut kecil.
16
14. GELAS
UKUR
Fungsinya : Untuk mengukur zat cair atau zat kimia.
17
15. GELAS
ARLOJI
Fungsinya : Wadah menimbang zat padat dan untuk menutup labu
pada proses pemanasan.
Cara Kerja : Meletakkan zat yang akan di timbang ke dalam gelas
arloji.
18
16.
TERMOMETER
Fungsinya : Untuk mengukur suhu suatu larutan.
19
17.
SPIRTUS
Fungsinya : Untuk pembakaran.
20
18. KAKI
TIGA
Fungsinya : Sebagai tempat saat akan dibakar dengan spirtus dan juga
untuk memanaskan bahan berskala kecil.
21
19.
MIKROSKOP
Fungsinya : Untuk melihat benda
yang tidak kasat
mata/mikroorganisme
Cara kerja : Alirkan aliran listrik,
tekan tombol on dan hidupkan
lampu sebagai sumber cahaya.
Letakkan preparat beserta objek
diatas meja mikroskop. Kemudian
atur mikroskop dari pembesaran
paling kecil terlebih dahulu. Atur
objek dan lihat di lensa objektif.
Atur pembesaran sesuai yang
diinginkan.
22
20. MORTAL dan PENUMBUK
Fungsinya : Untuk menghaluskan bahan.
Cara Kerja : Letakkan bahan pada mortal dan haluskan menggunakan
penumbuk
23
21. KAWAT
KASA
Fungsinya : Sebagai alas atau untuk menahan labu atau beaker glass
pada waktu pemanasan menggunakan pemanas spirtus.
Cara Kerja : Letakkan kawat kasa diatas kaki tiga yang berguna sebagai
alas untuk menaruh labu erlenmeyer maupun beaker glass
24
22.
PENJEPIT
Fungsinya : Untuk menjepit tabung reaksi saat dipanaskan.
Cara Kerja : tekan penekan pada penjepit kemudian jepitkan pada tabung
reaksi
25
23. BATANG
PENGADUK
Fungsinya : Untuk mengaduk larutan yang ada pada wadah
27
24. MODEL RANGKA
MANUSIA
Fungsinya : Menunjukkan tulang-
tulang manusia mulai dari tengkorak
sampai dengan jari kaki.
25. MODEL
TORSO
Fungsinya : Untuk mempelajari
tubuh manusia
KESIMPULAN
Dapat disimpulkan bahwa terdapat berbagai macam alat
laboratorium yang mempunyai nama, bentuk, fungsi dan
cara kerja yang berbeda-beda, sehingga kegiatan
praktikum berjalan dengan lancar dan aman
30
SEKIAN dan TERIMA KASIH

Contenu connexe

En vedette

Sistem pencernaan makanan
Sistem pencernaan makananSistem pencernaan makanan
Sistem pencernaan makananMukhti Ayuni
 
Buku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiBuku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiRenol Doang
 
Makalah Tentang Keselamatan kerja di laboratorium biologi
Makalah Tentang Keselamatan kerja di laboratorium biologiMakalah Tentang Keselamatan kerja di laboratorium biologi
Makalah Tentang Keselamatan kerja di laboratorium biologiFebrianto Putra
 
Alat alat kimia beserta kegunannya
Alat alat kimia beserta kegunannyaAlat alat kimia beserta kegunannya
Alat alat kimia beserta kegunannyaZuhriana Hasanah
 
ALAT ALAT LABORATORIUM KIMIA KLINIK
ALAT ALAT LABORATORIUM KIMIA KLINIKALAT ALAT LABORATORIUM KIMIA KLINIK
ALAT ALAT LABORATORIUM KIMIA KLINIKPRAMITHA GALUH
 
Pengelolaan laboratorium-ipa
Pengelolaan laboratorium-ipaPengelolaan laboratorium-ipa
Pengelolaan laboratorium-ipaMtsn Madiun
 
Makalah kimia Pengenalan alat-alat di Laboratorium Kimia (Irdan Arjulian)
Makalah kimia Pengenalan alat-alat  di Laboratorium  Kimia (Irdan Arjulian)Makalah kimia Pengenalan alat-alat  di Laboratorium  Kimia (Irdan Arjulian)
Makalah kimia Pengenalan alat-alat di Laboratorium Kimia (Irdan Arjulian)Irdan Arjulian
 
Mikroskop & kes kerja 3
Mikroskop  & kes kerja 3Mikroskop  & kes kerja 3
Mikroskop & kes kerja 3hkarismu
 
Modul 1 kb 2 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
Modul 1 kb 2 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatanModul 1 kb 2 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
Modul 1 kb 2 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatanUwes Chaeruman
 
Rpp biologi kelas x
Rpp biologi kelas xRpp biologi kelas x
Rpp biologi kelas xIwan Nugrah
 
Mikroskop (lab klinik)
Mikroskop (lab klinik)Mikroskop (lab klinik)
Mikroskop (lab klinik)Ika Rizky
 
Rab alat lab ipa kit fisika kimia biologi smp sma 2014,
Rab alat lab ipa  kit fisika kimia biologi smp sma 2014,Rab alat lab ipa  kit fisika kimia biologi smp sma 2014,
Rab alat lab ipa kit fisika kimia biologi smp sma 2014,Redis Manik
 
Modul 11 Pengenalan Lab
Modul 11   Pengenalan LabModul 11   Pengenalan Lab
Modul 11 Pengenalan Labjunehyde
 

En vedette (17)

Bioremediasi
Bioremediasi Bioremediasi
Bioremediasi
 
Sistem pencernaan makanan
Sistem pencernaan makananSistem pencernaan makanan
Sistem pencernaan makanan
 
Buku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiBuku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologi
 
Makalah Tentang Keselamatan kerja di laboratorium biologi
Makalah Tentang Keselamatan kerja di laboratorium biologiMakalah Tentang Keselamatan kerja di laboratorium biologi
Makalah Tentang Keselamatan kerja di laboratorium biologi
 
Phylum Annelida
Phylum AnnelidaPhylum Annelida
Phylum Annelida
 
Alat alat kimia beserta kegunannya
Alat alat kimia beserta kegunannyaAlat alat kimia beserta kegunannya
Alat alat kimia beserta kegunannya
 
ALAT ALAT LABORATORIUM KIMIA KLINIK
ALAT ALAT LABORATORIUM KIMIA KLINIKALAT ALAT LABORATORIUM KIMIA KLINIK
ALAT ALAT LABORATORIUM KIMIA KLINIK
 
Pengelolaan laboratorium-ipa
Pengelolaan laboratorium-ipaPengelolaan laboratorium-ipa
Pengelolaan laboratorium-ipa
 
Makalah kimia Pengenalan alat-alat di Laboratorium Kimia (Irdan Arjulian)
Makalah kimia Pengenalan alat-alat  di Laboratorium  Kimia (Irdan Arjulian)Makalah kimia Pengenalan alat-alat  di Laboratorium  Kimia (Irdan Arjulian)
Makalah kimia Pengenalan alat-alat di Laboratorium Kimia (Irdan Arjulian)
 
Mikroskop & kes kerja 3
Mikroskop  & kes kerja 3Mikroskop  & kes kerja 3
Mikroskop & kes kerja 3
 
Modul 1 kb 2 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
Modul 1 kb 2 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatanModul 1 kb 2 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
Modul 1 kb 2 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
 
Bab 1 pengenalan alat di laboratorium
Bab 1 pengenalan alat di laboratoriumBab 1 pengenalan alat di laboratorium
Bab 1 pengenalan alat di laboratorium
 
MIKROSKOP
MIKROSKOPMIKROSKOP
MIKROSKOP
 
Rpp biologi kelas x
Rpp biologi kelas xRpp biologi kelas x
Rpp biologi kelas x
 
Mikroskop (lab klinik)
Mikroskop (lab klinik)Mikroskop (lab klinik)
Mikroskop (lab klinik)
 
Rab alat lab ipa kit fisika kimia biologi smp sma 2014,
Rab alat lab ipa  kit fisika kimia biologi smp sma 2014,Rab alat lab ipa  kit fisika kimia biologi smp sma 2014,
Rab alat lab ipa kit fisika kimia biologi smp sma 2014,
 
Modul 11 Pengenalan Lab
Modul 11   Pengenalan LabModul 11   Pengenalan Lab
Modul 11 Pengenalan Lab
 

Alat-alat Laboratorium Biologi Umum

  • 3.
  • 4. Fungsinya : Sebagai tempat meletakkan bahan objek yg akan diamati dibawah mikroskop. Cara Kerja : Bersihkan preparat terlebih dahulu, kemudian letakkan objek yang akan dilihat dibawah mikroskop, tutup dengan cover glass 4
  • 5. 2. COVER GLASS Fungsi : Untuk menutup objek yang telah diletakkan diatas objek glass Cara Kerja : Cover Glass dimiringkan 45 derajat diatas Objek Glass, kemudian jatuhkan pada objek preparat tersebut hingga objek dapat tertutup dengan baik
  • 6. 3. CAWAN PETRI Fungsinya : Sebagai tempat medium pembiakkan bakteri Cara Kerja : Terlebih dahulu bibir cawan dipanaskan diatas bunsen, agar mikroba yang tidak diinginkan mati. Setelah itu maka kita dapat mengisi cawan petri dengan media agar yang mengandung nutrisi. Kemudian ambil sampel bakteri atau mikroorganisme lainnya dan tuangkan pada media tersebut, lalu secara zig-zag kita bilas secara perlahan-lahan supaya tidak merusak media. Setelah itu tutup cawan petri dengan rapat. 6
  • 7. 4. TABUNG REAKSI Fungsinya : Untuk mereaksikan suatu larutan atau bahan yang akan digunakan dalam praktikum Cara Kerja : Bersihkan tabung reaksi sebelum digunakan. Gunakan penjepit tabung reaksi untuk mereaksikan larutan yang panas 7
  • 8. 5. PISAU BEDAH Fungsinya : Untuk memotong. 8
  • 9. 6. RAK TABUNG REAKSI Fungsinya : Sebagai tempat meletakkan tabung reaksi. Cara Kerja : tabung reaksi dimasukkan dalam lubang tabung sesuai ukurannya. 9
  • 10. 7. BEAKER GLASS (GELAS KIMIA) Fungsinya : Untuk tempat memanaskan dan melarutkan zat cair. 10
  • 11. 8. ERLENMEYER Fungsinya : Sebagai tempat pengenceran larutan. 11
  • 12. 9. PINSET Fungsinya : Digunakan untuk mengambil objek yg berukuran kecil. 12
  • 13. 10. PIPET TETES Fungsinya : Untuk mengambil cairan dalam jumlah tak tentu. Cara Kerja : Karet yang ada di ujung pipet dipencet, kemudian dimasukkan ke dalam larutan, lepaskan tekanan pada karet tadi. Pindahkan pada wadah dan tekan kembali karetnya, teteskan sesuai keinginan 13
  • 14. 11. PIPET VOLUME Fungsinya : Untuk mengambil cairan dalam jumlah tertentu. 14
  • 15. 12. GUNTING TUMPUL Fungsinya : Untuk mengambil jaringan epitel. 15
  • 16. 13. CORONG dan SARINGAN Fungsinya : Untuk menyaring bahan cairan ataupun sampel padat. Membantu memasukkan cairan dalam suatu wadah dengan ukuran mulut kecil. 16
  • 17. 14. GELAS UKUR Fungsinya : Untuk mengukur zat cair atau zat kimia. 17
  • 18. 15. GELAS ARLOJI Fungsinya : Wadah menimbang zat padat dan untuk menutup labu pada proses pemanasan. Cara Kerja : Meletakkan zat yang akan di timbang ke dalam gelas arloji. 18
  • 19. 16. TERMOMETER Fungsinya : Untuk mengukur suhu suatu larutan. 19
  • 21. 18. KAKI TIGA Fungsinya : Sebagai tempat saat akan dibakar dengan spirtus dan juga untuk memanaskan bahan berskala kecil. 21
  • 22. 19. MIKROSKOP Fungsinya : Untuk melihat benda yang tidak kasat mata/mikroorganisme Cara kerja : Alirkan aliran listrik, tekan tombol on dan hidupkan lampu sebagai sumber cahaya. Letakkan preparat beserta objek diatas meja mikroskop. Kemudian atur mikroskop dari pembesaran paling kecil terlebih dahulu. Atur objek dan lihat di lensa objektif. Atur pembesaran sesuai yang diinginkan. 22
  • 23. 20. MORTAL dan PENUMBUK Fungsinya : Untuk menghaluskan bahan. Cara Kerja : Letakkan bahan pada mortal dan haluskan menggunakan penumbuk 23
  • 24. 21. KAWAT KASA Fungsinya : Sebagai alas atau untuk menahan labu atau beaker glass pada waktu pemanasan menggunakan pemanas spirtus. Cara Kerja : Letakkan kawat kasa diatas kaki tiga yang berguna sebagai alas untuk menaruh labu erlenmeyer maupun beaker glass 24
  • 25. 22. PENJEPIT Fungsinya : Untuk menjepit tabung reaksi saat dipanaskan. Cara Kerja : tekan penekan pada penjepit kemudian jepitkan pada tabung reaksi 25
  • 26. 23. BATANG PENGADUK Fungsinya : Untuk mengaduk larutan yang ada pada wadah 27
  • 27. 24. MODEL RANGKA MANUSIA Fungsinya : Menunjukkan tulang- tulang manusia mulai dari tengkorak sampai dengan jari kaki.
  • 28. 25. MODEL TORSO Fungsinya : Untuk mempelajari tubuh manusia
  • 29. KESIMPULAN Dapat disimpulkan bahwa terdapat berbagai macam alat laboratorium yang mempunyai nama, bentuk, fungsi dan cara kerja yang berbeda-beda, sehingga kegiatan praktikum berjalan dengan lancar dan aman 30