SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  28
STRATEGI KREATIF (PEMASARAN -  PERIKLANAN )
… merupakan langkah yang dilakukan ‘periklanan’ dalam rangka mencapai tujuan periklanan, meliputi;
penetapan target market/ audience, perencanaan media,   < viceversa, paralel> perencanaan pesan kreatif,   kebijakan eksekusi gaya dan daya tarik iklan.
Strategi kreatif bertujuan untuk menciptakan iklan sebagai senjata ‘pemasaran’ yang efektif. (branding, promosi, positioning)
Strategi kreatif dilakukan dengan menjawab pertanyaan berikut : What :  apa tujuannya Who :  siapa khalayak yang akan dijangkau. When :  kapan iklan dipasang Where :  dimana iklan dipasang Why :  mengapa harus demikian How :  bagaimana bentuk iklannya
KREATIF
kre·a·tif  /kréatif/ a   1  memiliki daya cipta; memiliki kemampuan untuk menciptakan; 2  bersifat (mengandung) daya cipta:  pekerjaan yg -- menghendaki kecerdasan dan imajinasi ;  ke·kre·a·tif·an   n  perihal kreatif
… melihat sesuatu yang biasa dengan cara yang tidak biasa disertai dengan imajinasi dan pemikiran ilmiah, …dalam rangka mencari atau menciptakan gagasan baru yang mampu menelurkan hasil yang berbeda dengan yang sudah ada. (bisa dipraktikan dan digunakan)
Kreatif jika: - Unik dan beda / Unique & Different - Diingat / Recognized  - Asli / Original  - Punya efek / Impactfull  - Mengejutkan / Shocking  - Sifat kebaruan / Novelty
KREATIF (dalam industri / agency)
Siapa yang menyiapkan Strategi Kreatif dalam sebuah Agency? Secara Makro :  Semua tim dalam agency  Account Executive (AE) Bidang Media Planner Bidang Creative
Secara mikro :  Team Creative Creative Director  |  Art Director  |  Copywriter
@ a glance JOB DESC. (dalam industri /  agency )   Account Executive (AE) Media Creative
 
 
ART DIRECTOR ACCOUNT EXECUTIVE COPYWRITER SMALL TEAMWORK
Account Department   – Pendekatan ke klien   – Persuasi ke klien   – Client Maintenance   – Proposal Preparation   – Matching information between    client & agency   – Strategic planner
COPYWRITER COPYWRITER PRODUCER MEDIA PLANNER ART DIRECTOR MEDIUM TEAMWORK
Creative Department   – Konsep kreatif iklan   – Visualizing & actualizing concept   – Impress clients with creative    proposal suggestion   – Execute the concept consistently   – Considering efficiency &    effectiveness aspect
 
Media Department   – Menempatkan iklan pada   media yang sesuai.   – Menyarankan placement dengan    durasi yang efektif (waktu tayang)   – Menempatkan iklan pada posisi    yang tepat dalam media    (Program, halaman, spot)   – Sizing & Type    (bentuk dan ukuran iklan)   – Kombinasi media
PROSES
1. Brief Klien Disini pihak agency menerima brief dari klien berupa segala macam informasi baik internal maupun eksternal yang berkaitan dengan produk/ jasa yang akan diiklankan 2. Internal Brief Review internal dalam Agency untuk mendeskripsikan kembali keinginan-keinginan klien dalam iklannya dan penyatuan visi antar departemen (Media, AE, Creative)
3. Brainstorming  Mendiskusikan Brief klien dan menemukan BIG IDEA. Biasanya dari sini adalah akar dalam menentukan Strategi Kreatif yang dipakai. (Moodboard) -- paralel -- 4. Penyiapan Usulan Strategi Setelah BIG IDEA disepakati, semua departemen menyiapkan usulan-usulan penempatan media, visualisasi dan copy, serta strategi umum.
 
5. Internal Review Sebelum diajukan ke klien, usulan-usulan yang sudah disiapkan dimatangkan internal untuk dikomentari dan didiskusikan oleh semua departemen (AE, Media, Creative). 6. Presentasi Ke Klien Usulan yang sudah disepakati, dipresentasikan ke klien dalam bentuk proposal Strategi Kampanye. Dimungkinkan adanya revisi usulan dari masukan klien dan baru melangkah ketahap berikutnya jika usulan sudah disetujui.
7. Produksi Proposal Strategi Kampanye yang sudah disetujui direalisasikan dalambentuk produksi (shooting, recording, printing) 8. Evaluasi Dilakukan untuk menilik kembali segala sesuatu apakah sudah sesuai dengan rencana dan strategi atau belum Evaluasi juga dilakukan selama dan setelah pelaksanaan placement (penempatan media) dan dilanjutkan dengan evaluasi efektivitas iklan.
Terima Kasih PUSTAKA LAB MEDKOM UBL BARBAGAI SUMBER

Contenu connexe

Tendances

Konten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial mediaKonten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial mediaboijos
 
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM IndonesiaPengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM IndonesiaFerdi Anggriawan
 
Digital marketing strategy with social media
Digital marketing strategy with social mediaDigital marketing strategy with social media
Digital marketing strategy with social mediaWilliam Raditya
 
Strategi Kreatif Periklanan (Kanaidi, SE., M.Si)
Strategi Kreatif Periklanan (Kanaidi, SE., M.Si)Strategi Kreatif Periklanan (Kanaidi, SE., M.Si)
Strategi Kreatif Periklanan (Kanaidi, SE., M.Si)Kanaidi ken
 
Perumusan Strategi Media
Perumusan Strategi Media Perumusan Strategi Media
Perumusan Strategi Media damainatalia
 
Panduan Produksi Iklan Media Cetak BSI 2011
Panduan Produksi Iklan Media Cetak BSI 2011Panduan Produksi Iklan Media Cetak BSI 2011
Panduan Produksi Iklan Media Cetak BSI 2011Bisma Santabudi
 
Marketing Idea Competition 2010 (Contoh Presentasi)
Marketing Idea Competition 2010 (Contoh Presentasi)Marketing Idea Competition 2010 (Contoh Presentasi)
Marketing Idea Competition 2010 (Contoh Presentasi)Agus Nurwahyudi
 
Perencanaan Kreatif Iklan
Perencanaan Kreatif IklanPerencanaan Kreatif Iklan
Perencanaan Kreatif IklanaDex Dilla
 
Komunikasi Pemasaran Terpadu_sesi 1
Komunikasi Pemasaran Terpadu_sesi 1Komunikasi Pemasaran Terpadu_sesi 1
Komunikasi Pemasaran Terpadu_sesi 1Judhie Setiawan
 
Pemasaran Online
Pemasaran OnlinePemasaran Online
Pemasaran OnlineLuthfi Nk
 
Manajemen Periklanan full
Manajemen Periklanan fullManajemen Periklanan full
Manajemen Periklanan fullAngel Purwanti
 
Materi Pelatihan tentang Komunikasi Pemasaran - Marketing Communication
Materi Pelatihan tentang Komunikasi Pemasaran - Marketing CommunicationMateri Pelatihan tentang Komunikasi Pemasaran - Marketing Communication
Materi Pelatihan tentang Komunikasi Pemasaran - Marketing CommunicationYodhia Antariksa
 
presentasi digital marketing media1111- (1).pptx
presentasi digital marketing media1111- (1).pptxpresentasi digital marketing media1111- (1).pptx
presentasi digital marketing media1111- (1).pptxIanArwani
 
Manajemen Promosi Digital di Media Indonesia
Manajemen Promosi Digital di Media IndonesiaManajemen Promosi Digital di Media Indonesia
Manajemen Promosi Digital di Media IndonesiaIrma Garnesia
 
Dasar - Dasar Pemasaran
Dasar - Dasar PemasaranDasar - Dasar Pemasaran
Dasar - Dasar Pemasaranfredi_umby
 

Tendances (20)

Konten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial mediaKonten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial media
 
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM IndonesiaPengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
 
Digital marketing strategy with social media
Digital marketing strategy with social mediaDigital marketing strategy with social media
Digital marketing strategy with social media
 
Dasar penyiaran
Dasar penyiaran Dasar penyiaran
Dasar penyiaran
 
Strategi Kreatif Periklanan (Kanaidi, SE., M.Si)
Strategi Kreatif Periklanan (Kanaidi, SE., M.Si)Strategi Kreatif Periklanan (Kanaidi, SE., M.Si)
Strategi Kreatif Periklanan (Kanaidi, SE., M.Si)
 
Perumusan Strategi Media
Perumusan Strategi Media Perumusan Strategi Media
Perumusan Strategi Media
 
Presentasi promosi & periklanan
Presentasi promosi & periklananPresentasi promosi & periklanan
Presentasi promosi & periklanan
 
Panduan Produksi Iklan Media Cetak BSI 2011
Panduan Produksi Iklan Media Cetak BSI 2011Panduan Produksi Iklan Media Cetak BSI 2011
Panduan Produksi Iklan Media Cetak BSI 2011
 
Marketing Idea Competition 2010 (Contoh Presentasi)
Marketing Idea Competition 2010 (Contoh Presentasi)Marketing Idea Competition 2010 (Contoh Presentasi)
Marketing Idea Competition 2010 (Contoh Presentasi)
 
Perencanaan Kreatif Iklan
Perencanaan Kreatif IklanPerencanaan Kreatif Iklan
Perencanaan Kreatif Iklan
 
STRATEGI PROMOSI I
STRATEGI PROMOSI ISTRATEGI PROMOSI I
STRATEGI PROMOSI I
 
Komunikasi Pemasaran Terpadu_sesi 1
Komunikasi Pemasaran Terpadu_sesi 1Komunikasi Pemasaran Terpadu_sesi 1
Komunikasi Pemasaran Terpadu_sesi 1
 
Konsep IMC
Konsep IMCKonsep IMC
Konsep IMC
 
Pemasaran Online
Pemasaran OnlinePemasaran Online
Pemasaran Online
 
Manajemen Periklanan full
Manajemen Periklanan fullManajemen Periklanan full
Manajemen Periklanan full
 
Materi Pelatihan tentang Komunikasi Pemasaran - Marketing Communication
Materi Pelatihan tentang Komunikasi Pemasaran - Marketing CommunicationMateri Pelatihan tentang Komunikasi Pemasaran - Marketing Communication
Materi Pelatihan tentang Komunikasi Pemasaran - Marketing Communication
 
presentasi digital marketing media1111- (1).pptx
presentasi digital marketing media1111- (1).pptxpresentasi digital marketing media1111- (1).pptx
presentasi digital marketing media1111- (1).pptx
 
Manajemen Promosi Digital di Media Indonesia
Manajemen Promosi Digital di Media IndonesiaManajemen Promosi Digital di Media Indonesia
Manajemen Promosi Digital di Media Indonesia
 
Pengantar komunikasi visual
Pengantar komunikasi visualPengantar komunikasi visual
Pengantar komunikasi visual
 
Dasar - Dasar Pemasaran
Dasar - Dasar PemasaranDasar - Dasar Pemasaran
Dasar - Dasar Pemasaran
 

En vedette (14)

Industri Kreatif Indonesia
Industri Kreatif IndonesiaIndustri Kreatif Indonesia
Industri Kreatif Indonesia
 
Better Typography
Better TypographyBetter Typography
Better Typography
 
All about freelance
All about freelanceAll about freelance
All about freelance
 
Principles Of Design
Principles Of DesignPrinciples Of Design
Principles Of Design
 
Perancangan Desain Grafis
Perancangan Desain GrafisPerancangan Desain Grafis
Perancangan Desain Grafis
 
Design for the World
Design for the WorldDesign for the World
Design for the World
 
Tipografi
TipografiTipografi
Tipografi
 
Keep It Simple, Stupid. Make it Easy - Panduan Desain Media Komunikasi
Keep It Simple, Stupid. Make it Easy - Panduan Desain Media KomunikasiKeep It Simple, Stupid. Make it Easy - Panduan Desain Media Komunikasi
Keep It Simple, Stupid. Make it Easy - Panduan Desain Media Komunikasi
 
PRINSIP DASAR TIPOGRAFI PADA DESAIN
PRINSIP DASAR TIPOGRAFI PADA DESAINPRINSIP DASAR TIPOGRAFI PADA DESAIN
PRINSIP DASAR TIPOGRAFI PADA DESAIN
 
Anatomi furuf
Anatomi furufAnatomi furuf
Anatomi furuf
 
estetika dalam desain
estetika dalam desainestetika dalam desain
estetika dalam desain
 
01. Pengantar Metodologi Desain - What is Design?
01. Pengantar Metodologi Desain - What is Design?01. Pengantar Metodologi Desain - What is Design?
01. Pengantar Metodologi Desain - What is Design?
 
Think Big With Design
Think Big With DesignThink Big With Design
Think Big With Design
 
Good vs. Great Design
Good vs. Great DesignGood vs. Great Design
Good vs. Great Design
 

Similaire à Strategi Kreatif

Pertemuan 4 Proses Kreativitas dan Strategi Kreatif Periklanan.pptx
Pertemuan 4 Proses Kreativitas dan Strategi Kreatif Periklanan.pptxPertemuan 4 Proses Kreativitas dan Strategi Kreatif Periklanan.pptx
Pertemuan 4 Proses Kreativitas dan Strategi Kreatif Periklanan.pptxArdhearixza Laricco
 
Presentation non animasi.pptx
Presentation non animasi.pptxPresentation non animasi.pptx
Presentation non animasi.pptxFendiFelani1
 
Pertemuan 7 Panduan Eksekusi Pesan Iklan.pptx
Pertemuan 7 Panduan Eksekusi Pesan Iklan.pptxPertemuan 7 Panduan Eksekusi Pesan Iklan.pptx
Pertemuan 7 Panduan Eksekusi Pesan Iklan.pptxArdhearixza Laricco
 
Proses Perancangan - Buku Computer Graphic Design
Proses Perancangan - Buku Computer Graphic DesignProses Perancangan - Buku Computer Graphic Design
Proses Perancangan - Buku Computer Graphic DesignHendi Hendratman
 
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.Kanaidi ken
 
Copywriting part 1
Copywriting part 1Copywriting part 1
Copywriting part 1rarenakal
 
Media Planning and Media Monitoring 220914-share
Media Planning and Media Monitoring 220914-shareMedia Planning and Media Monitoring 220914-share
Media Planning and Media Monitoring 220914-shareHarwindra Yoga
 
Jasa Desain Grafis Branding
Jasa Desain Grafis BrandingJasa Desain Grafis Branding
Jasa Desain Grafis BrandingAdam Kdjie
 
Ide & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaanIde & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaanHeffrizza Ahmad
 
Editorial Plan by Tri Aditya Respati (Versi Bahasa Indonesia)
Editorial Plan by Tri Aditya Respati (Versi Bahasa Indonesia)Editorial Plan by Tri Aditya Respati (Versi Bahasa Indonesia)
Editorial Plan by Tri Aditya Respati (Versi Bahasa Indonesia)Tri Aditya Respati
 
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptxMarmonoMarmono
 
Business Plan_Kelompok 7_Kewirausahaan B UNS 2022.pdf
Business Plan_Kelompok 7_Kewirausahaan B UNS 2022.pdfBusiness Plan_Kelompok 7_Kewirausahaan B UNS 2022.pdf
Business Plan_Kelompok 7_Kewirausahaan B UNS 2022.pdfHendySugiharto
 
Perencanaan Pemasaran Digital 170914
Perencanaan Pemasaran Digital 170914Perencanaan Pemasaran Digital 170914
Perencanaan Pemasaran Digital 170914Harwindra Yoga
 

Similaire à Strategi Kreatif (20)

Pertemuan 4 Proses Kreativitas dan Strategi Kreatif Periklanan.pptx
Pertemuan 4 Proses Kreativitas dan Strategi Kreatif Periklanan.pptxPertemuan 4 Proses Kreativitas dan Strategi Kreatif Periklanan.pptx
Pertemuan 4 Proses Kreativitas dan Strategi Kreatif Periklanan.pptx
 
Manajemen Biro Iklan
Manajemen Biro IklanManajemen Biro Iklan
Manajemen Biro Iklan
 
Presentation non animasi.pptx
Presentation non animasi.pptxPresentation non animasi.pptx
Presentation non animasi.pptx
 
CREATIVE_WRITING.pptx
CREATIVE_WRITING.pptxCREATIVE_WRITING.pptx
CREATIVE_WRITING.pptx
 
Pertemuan 7 Panduan Eksekusi Pesan Iklan.pptx
Pertemuan 7 Panduan Eksekusi Pesan Iklan.pptxPertemuan 7 Panduan Eksekusi Pesan Iklan.pptx
Pertemuan 7 Panduan Eksekusi Pesan Iklan.pptx
 
Copywriting
CopywritingCopywriting
Copywriting
 
Proses Perancangan - Buku Computer Graphic Design
Proses Perancangan - Buku Computer Graphic DesignProses Perancangan - Buku Computer Graphic Design
Proses Perancangan - Buku Computer Graphic Design
 
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
 
Copywriting part 1
Copywriting part 1Copywriting part 1
Copywriting part 1
 
Proposal penawaran jasa advertising
Proposal penawaran  jasa advertisingProposal penawaran  jasa advertising
Proposal penawaran jasa advertising
 
Media Planning and Media Monitoring 220914-share
Media Planning and Media Monitoring 220914-shareMedia Planning and Media Monitoring 220914-share
Media Planning and Media Monitoring 220914-share
 
Jasa Desain Grafis Branding
Jasa Desain Grafis BrandingJasa Desain Grafis Branding
Jasa Desain Grafis Branding
 
Ide & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaanIde & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaan
 
Editorial Plan by Tri Aditya Respati (Versi Bahasa Indonesia)
Editorial Plan by Tri Aditya Respati (Versi Bahasa Indonesia)Editorial Plan by Tri Aditya Respati (Versi Bahasa Indonesia)
Editorial Plan by Tri Aditya Respati (Versi Bahasa Indonesia)
 
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx
1. DESAIN PRODUK KARIYONO.pptx
 
Business Plan_Kelompok 7_Kewirausahaan B UNS 2022.pdf
Business Plan_Kelompok 7_Kewirausahaan B UNS 2022.pdfBusiness Plan_Kelompok 7_Kewirausahaan B UNS 2022.pdf
Business Plan_Kelompok 7_Kewirausahaan B UNS 2022.pdf
 
Perencanaan Pemasaran Digital 170914
Perencanaan Pemasaran Digital 170914Perencanaan Pemasaran Digital 170914
Perencanaan Pemasaran Digital 170914
 
Dasar DKV Modul 1.pdf
Dasar DKV Modul 1.pdfDasar DKV Modul 1.pdf
Dasar DKV Modul 1.pdf
 
Pp pemsos baru
Pp pemsos baruPp pemsos baru
Pp pemsos baru
 
BAURAN PEMASARAN.ppt
BAURAN PEMASARAN.pptBAURAN PEMASARAN.ppt
BAURAN PEMASARAN.ppt
 

Plus de Yanuar Rahman

Portfolio 2015 - 2016 - Yanuar
Portfolio 2015 - 2016 - YanuarPortfolio 2015 - 2016 - Yanuar
Portfolio 2015 - 2016 - YanuarYanuar Rahman
 
Kreasi Kertas - Membuat Kura-Kura
Kreasi Kertas - Membuat Kura-KuraKreasi Kertas - Membuat Kura-Kura
Kreasi Kertas - Membuat Kura-KuraYanuar Rahman
 
Worksheets - familia kreativa - Mengenal Fauna
Worksheets - familia kreativa - Mengenal FaunaWorksheets - familia kreativa - Mengenal Fauna
Worksheets - familia kreativa - Mengenal FaunaYanuar Rahman
 
Tips Menggambar ala DRAWING MAMA
Tips Menggambar ala DRAWING MAMATips Menggambar ala DRAWING MAMA
Tips Menggambar ala DRAWING MAMAYanuar Rahman
 
Graphics Standard Manual - Lak Lik
Graphics Standard Manual - Lak LikGraphics Standard Manual - Lak Lik
Graphics Standard Manual - Lak LikYanuar Rahman
 
Graphics Standard Manual - Catfish
Graphics Standard Manual - CatfishGraphics Standard Manual - Catfish
Graphics Standard Manual - CatfishYanuar Rahman
 
Graphics Standard Manual - Tinut
Graphics Standard Manual - TinutGraphics Standard Manual - Tinut
Graphics Standard Manual - TinutYanuar Rahman
 
Tata Letak (layout) - Elemen Desain
Tata Letak (layout) - Elemen DesainTata Letak (layout) - Elemen Desain
Tata Letak (layout) - Elemen DesainYanuar Rahman
 
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 6)
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 6)15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 6)
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 6)Yanuar Rahman
 
Logo Pernikahan - Monogram
Logo Pernikahan - MonogramLogo Pernikahan - Monogram
Logo Pernikahan - MonogramYanuar Rahman
 
Tips Mewujudkan Legenda Pribadi
Tips Mewujudkan Legenda PribadiTips Mewujudkan Legenda Pribadi
Tips Mewujudkan Legenda PribadiYanuar Rahman
 
Gestalt Theory (Bahasa)
Gestalt Theory (Bahasa)Gestalt Theory (Bahasa)
Gestalt Theory (Bahasa)Yanuar Rahman
 
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 5)
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 5)15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 5)
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 5)Yanuar Rahman
 
Multimedia Interaktif
Multimedia InteraktifMultimedia Interaktif
Multimedia InteraktifYanuar Rahman
 
Brand Innovation and Activation
Brand Innovation and ActivationBrand Innovation and Activation
Brand Innovation and ActivationYanuar Rahman
 

Plus de Yanuar Rahman (20)

Identitas Visual
Identitas VisualIdentitas Visual
Identitas Visual
 
Portfolio 2015 - 2016 - Yanuar
Portfolio 2015 - 2016 - YanuarPortfolio 2015 - 2016 - Yanuar
Portfolio 2015 - 2016 - Yanuar
 
Kreasi Kertas - Membuat Kura-Kura
Kreasi Kertas - Membuat Kura-KuraKreasi Kertas - Membuat Kura-Kura
Kreasi Kertas - Membuat Kura-Kura
 
Worksheets - familia kreativa - Mengenal Fauna
Worksheets - familia kreativa - Mengenal FaunaWorksheets - familia kreativa - Mengenal Fauna
Worksheets - familia kreativa - Mengenal Fauna
 
Tips Menggambar ala DRAWING MAMA
Tips Menggambar ala DRAWING MAMATips Menggambar ala DRAWING MAMA
Tips Menggambar ala DRAWING MAMA
 
Menjadi Pemimpin
Menjadi PemimpinMenjadi Pemimpin
Menjadi Pemimpin
 
Sinematografi
SinematografiSinematografi
Sinematografi
 
Graphics Standard Manual - Lak Lik
Graphics Standard Manual - Lak LikGraphics Standard Manual - Lak Lik
Graphics Standard Manual - Lak Lik
 
Graphics Standard Manual - Catfish
Graphics Standard Manual - CatfishGraphics Standard Manual - Catfish
Graphics Standard Manual - Catfish
 
Graphics Standard Manual - Tinut
Graphics Standard Manual - TinutGraphics Standard Manual - Tinut
Graphics Standard Manual - Tinut
 
Prinsip Desain
Prinsip DesainPrinsip Desain
Prinsip Desain
 
Tata Letak (layout) - Elemen Desain
Tata Letak (layout) - Elemen DesainTata Letak (layout) - Elemen Desain
Tata Letak (layout) - Elemen Desain
 
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 6)
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 6)15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 6)
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 6)
 
Logo Pernikahan - Monogram
Logo Pernikahan - MonogramLogo Pernikahan - Monogram
Logo Pernikahan - Monogram
 
Tips Mewujudkan Legenda Pribadi
Tips Mewujudkan Legenda PribadiTips Mewujudkan Legenda Pribadi
Tips Mewujudkan Legenda Pribadi
 
Trend undangan 2012
Trend undangan 2012Trend undangan 2012
Trend undangan 2012
 
Gestalt Theory (Bahasa)
Gestalt Theory (Bahasa)Gestalt Theory (Bahasa)
Gestalt Theory (Bahasa)
 
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 5)
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 5)15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 5)
15 koleksi undangan pernikahan kartun (vol 5)
 
Multimedia Interaktif
Multimedia InteraktifMultimedia Interaktif
Multimedia Interaktif
 
Brand Innovation and Activation
Brand Innovation and ActivationBrand Innovation and Activation
Brand Innovation and Activation
 

Dernier

PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxvickrygaluh59
 
381311118-Contoh-biodata-diri-PowerPoint.pptx
381311118-Contoh-biodata-diri-PowerPoint.pptx381311118-Contoh-biodata-diri-PowerPoint.pptx
381311118-Contoh-biodata-diri-PowerPoint.pptxSahlimaHutagalung
 
etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosial
etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosialetika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosial
etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosiallux08191
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfPritaRatuliu
 
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwdfurinews
 
case chapter 2 business ethic traidos bank and roches drug trial in china
case chapter 2 business ethic traidos bank and roches drug trial in chinacase chapter 2 business ethic traidos bank and roches drug trial in china
case chapter 2 business ethic traidos bank and roches drug trial in chinaFarisanKamestiawaraP
 
materi lengkap pasar global pengantar bisnis
materi lengkap pasar global pengantar bisnismateri lengkap pasar global pengantar bisnis
materi lengkap pasar global pengantar bisnisreyhanfabian268
 
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiPanduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiHaseebBashir5
 
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelmenang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelHaseebBashir5
 
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88KangGunawan2
 
Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdeka
Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdekaLaporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdeka
Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdekajohan effendi
 
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxPraktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxEndah261450
 

Dernier (12)

PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
 
381311118-Contoh-biodata-diri-PowerPoint.pptx
381311118-Contoh-biodata-diri-PowerPoint.pptx381311118-Contoh-biodata-diri-PowerPoint.pptx
381311118-Contoh-biodata-diri-PowerPoint.pptx
 
etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosial
etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosialetika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosial
etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosial
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
 
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd
 
case chapter 2 business ethic traidos bank and roches drug trial in china
case chapter 2 business ethic traidos bank and roches drug trial in chinacase chapter 2 business ethic traidos bank and roches drug trial in china
case chapter 2 business ethic traidos bank and roches drug trial in china
 
materi lengkap pasar global pengantar bisnis
materi lengkap pasar global pengantar bisnismateri lengkap pasar global pengantar bisnis
materi lengkap pasar global pengantar bisnis
 
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiPanduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
 
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelmenang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
 
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88
Pelajari Marketing Plan dari Bisnis JKS88
 
Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdeka
Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdekaLaporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdeka
Laporan Aksi Nyata.docx kurikulum merdeka
 
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxPraktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
 

Strategi Kreatif

  • 2. … merupakan langkah yang dilakukan ‘periklanan’ dalam rangka mencapai tujuan periklanan, meliputi;
  • 3. penetapan target market/ audience, perencanaan media, < viceversa, paralel> perencanaan pesan kreatif, kebijakan eksekusi gaya dan daya tarik iklan.
  • 4. Strategi kreatif bertujuan untuk menciptakan iklan sebagai senjata ‘pemasaran’ yang efektif. (branding, promosi, positioning)
  • 5. Strategi kreatif dilakukan dengan menjawab pertanyaan berikut : What : apa tujuannya Who : siapa khalayak yang akan dijangkau. When : kapan iklan dipasang Where : dimana iklan dipasang Why : mengapa harus demikian How : bagaimana bentuk iklannya
  • 7. kre·a·tif  /kréatif/ a   1  memiliki daya cipta; memiliki kemampuan untuk menciptakan; 2  bersifat (mengandung) daya cipta:  pekerjaan yg -- menghendaki kecerdasan dan imajinasi ;  ke·kre·a·tif·an   n  perihal kreatif
  • 8. … melihat sesuatu yang biasa dengan cara yang tidak biasa disertai dengan imajinasi dan pemikiran ilmiah, …dalam rangka mencari atau menciptakan gagasan baru yang mampu menelurkan hasil yang berbeda dengan yang sudah ada. (bisa dipraktikan dan digunakan)
  • 9. Kreatif jika: - Unik dan beda / Unique & Different - Diingat / Recognized - Asli / Original - Punya efek / Impactfull - Mengejutkan / Shocking - Sifat kebaruan / Novelty
  • 11. Siapa yang menyiapkan Strategi Kreatif dalam sebuah Agency? Secara Makro : Semua tim dalam agency Account Executive (AE) Bidang Media Planner Bidang Creative
  • 12. Secara mikro : Team Creative Creative Director | Art Director | Copywriter
  • 13. @ a glance JOB DESC. (dalam industri / agency ) Account Executive (AE) Media Creative
  • 14.  
  • 15.  
  • 16. ART DIRECTOR ACCOUNT EXECUTIVE COPYWRITER SMALL TEAMWORK
  • 17. Account Department – Pendekatan ke klien – Persuasi ke klien – Client Maintenance – Proposal Preparation – Matching information between client & agency – Strategic planner
  • 18. COPYWRITER COPYWRITER PRODUCER MEDIA PLANNER ART DIRECTOR MEDIUM TEAMWORK
  • 19. Creative Department – Konsep kreatif iklan – Visualizing & actualizing concept – Impress clients with creative proposal suggestion – Execute the concept consistently – Considering efficiency & effectiveness aspect
  • 20.  
  • 21. Media Department – Menempatkan iklan pada media yang sesuai. – Menyarankan placement dengan durasi yang efektif (waktu tayang) – Menempatkan iklan pada posisi yang tepat dalam media (Program, halaman, spot) – Sizing & Type (bentuk dan ukuran iklan) – Kombinasi media
  • 23. 1. Brief Klien Disini pihak agency menerima brief dari klien berupa segala macam informasi baik internal maupun eksternal yang berkaitan dengan produk/ jasa yang akan diiklankan 2. Internal Brief Review internal dalam Agency untuk mendeskripsikan kembali keinginan-keinginan klien dalam iklannya dan penyatuan visi antar departemen (Media, AE, Creative)
  • 24. 3. Brainstorming Mendiskusikan Brief klien dan menemukan BIG IDEA. Biasanya dari sini adalah akar dalam menentukan Strategi Kreatif yang dipakai. (Moodboard) -- paralel -- 4. Penyiapan Usulan Strategi Setelah BIG IDEA disepakati, semua departemen menyiapkan usulan-usulan penempatan media, visualisasi dan copy, serta strategi umum.
  • 25.  
  • 26. 5. Internal Review Sebelum diajukan ke klien, usulan-usulan yang sudah disiapkan dimatangkan internal untuk dikomentari dan didiskusikan oleh semua departemen (AE, Media, Creative). 6. Presentasi Ke Klien Usulan yang sudah disepakati, dipresentasikan ke klien dalam bentuk proposal Strategi Kampanye. Dimungkinkan adanya revisi usulan dari masukan klien dan baru melangkah ketahap berikutnya jika usulan sudah disetujui.
  • 27. 7. Produksi Proposal Strategi Kampanye yang sudah disetujui direalisasikan dalambentuk produksi (shooting, recording, printing) 8. Evaluasi Dilakukan untuk menilik kembali segala sesuatu apakah sudah sesuai dengan rencana dan strategi atau belum Evaluasi juga dilakukan selama dan setelah pelaksanaan placement (penempatan media) dan dilanjutkan dengan evaluasi efektivitas iklan.
  • 28. Terima Kasih PUSTAKA LAB MEDKOM UBL BARBAGAI SUMBER